Melihat file DBF dengan dBFVIEW yang Gratis
Program yang satu ini merupakan program bantu agar kita bisa melihat file DBF yang biasanya merupakan database dari suatu program Aplikasi berbasis dBase · Clipper · Visual Objects · Visual FoxPro · Harbour Project · XBase++ · Flagship · xHarbour · Recital · Vulcan.NET · Cule.Net · CLIP · VP-Info ( spt yang dikatakan oleh wikipedia ).
Namun saya tak membahas tentang semua bahasa pemrograman tersebut ,jadi Saya hanya membahas bagaimana caranya bila ingin melihat data yang disimpan dalam database DBF tersebut. Hal dirasakan oleh saya ketika memerlukan data Master Tarif dan sekaligus jumlah stok yang tersedia tanpa harus masuk ke program aplikasinya. Maklum saja saya berkeinginan mengolahnya di rumah saja bukannya di kantor.
Ketika saya menggunakan program View Dbf ini saya merasa cukup terbantu dengan situasi yang dihadapi .Program ini tak hanya mampu menampilkan data DBF itu saja ( viewer ) namun ternyata bisa juga untuk mengedit,print dan bisa disimpan ke dalam format CSV.
Software ini gratis dan hanya berukuran sekitar 1,5 MB saja.
download disini dan disini
Salam
Namun saya tak membahas tentang semua bahasa pemrograman tersebut ,jadi Saya hanya membahas bagaimana caranya bila ingin melihat data yang disimpan dalam database DBF tersebut. Hal dirasakan oleh saya ketika memerlukan data Master Tarif dan sekaligus jumlah stok yang tersedia tanpa harus masuk ke program aplikasinya. Maklum saja saya berkeinginan mengolahnya di rumah saja bukannya di kantor.
Ketika saya menggunakan program View Dbf ini saya merasa cukup terbantu dengan situasi yang dihadapi .Program ini tak hanya mampu menampilkan data DBF itu saja ( viewer ) namun ternyata bisa juga untuk mengedit,print dan bisa disimpan ke dalam format CSV.
Software ini gratis dan hanya berukuran sekitar 1,5 MB saja.
download disini dan disini
Salam
Komentar
Posting Komentar
Silahkan berkomentar ya..saya berharap sobat dapat memberikan saran dan komentarnya disini..Terimakasih.