Membuat ringkasan posting yang ikuti judul posting
Salam…sobatku semua ,berikut ini saya mencoba menampilkan dalam postingan saya ini,karena meskipun biasa saja namun bagi saya yang baru bisa setelah beberapa kali mencobanya ,yaitu bagaimana membuat judul posting tampil juga setelah tulisan “ [+/-]Ringkasan atau Selengkapnya ataupun Readmore ” tergantung kata apa yang kita gunakan dalam membuat ringkasan postingan.Sebenarnya hal ini terinspirasi dari blognya uda ronzi yang menampilkan READMORE diikuti judul posting.Coba saja kita liat blognya disini
Caranya rupanya tidaklah sulit seperti yang saya coba sebelumnya,nah seperti biasa kita
- Login dulu ke blogger.com
- Lalu masuk ke LAYOUT > EDIT HTML
- Terlebih dahulu kita sebaiknya simpan dulu source template kita dengan mengklik “ DOWNLOAD TEMPLATE “ dan simpanlah di dokumen kita.
- Carilah kode untuk membuat ringkasan postingan kita,temukan kode ini:
<p><data:post.body/></p>
atau
<data:post.body/>
- Saran sebaiknya kita mencarinya dengan bantuan Notepad ++ , yang apabila belum punya bisa download disini , disini atau bisa juga pakai program editor standar NOTEPAD..terserah kita !! baca juga ini
- kode html lama kita biasanya akan seperti ini :
<div class='post-header-line-1'/>
<div class='post-body entry-content'>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<style>.fullpost{display:inline;}</style>
<p><data:post.body/></p>
<b:else/>
<style>.fullpost{display:none;}</style>
<p><data:post.body/>
<a expr:href='data:post.url'><strong><blink>...Selengkapnya...</blink></strong></a></p>
</b:if> - Nah kita hapus saja data diatas tersebut dan kita ganti dengan kode ini :
<div class='post-header-line-1'/>
<div class='post-body entry-content'>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<style>.fullpost{display:inline;}</style>
<p><data:post.body/></p>
<b:else/>
<style>.fullpost{display:none;}</style>
<p><data:post.body/>
<a expr:href='data:post.url'><FONT COLOR='#FF66FF' FACE='Times New Roman' SIZE='2'><strong><blink>...Selengkapnya...<data:post.title/></blink></strong></FONT></a></p></b:if>
<div style='clear: both;'/>
- Setelah selesai kita melakukan penambahan ini ,lalu kita “ PREVIEW “ setelah yakin sesuai dengan apa yang kita butuhkan barulah disave. Oh ya untuk kode” #FF66FF” adalah merupakan kode warna yang saya gunakan(warna pink), kita masih bisa menggantinya dengan kode warna lainnya seperti di http://html-color-codes.com/ atau ditempat lain..
Semoga berkenan ya
taruihlah manulis Yoss, buktikan bahwa blogger minangkabau termasuk blogger terbaik di nagari awak ko, tapi selalu niatkan untuak berbagi jo sesamo blogger, trims... Bravo Blogger Minangkabau
BalasHapusterimaksih juo yos,smoga anyak manfaatnya..
BalasHapus